Bahasa Inggris kelas 8 - MTS SA DARUL IHSAN

BELAJAR DAN TERUS BELAJAR

Sabtu, 14 November 2020

Bahasa Inggris kelas 8

 Bahasa inggris kls 8

Materi : comparative and superlative

Silahkan salin ke buku catatan masing-masing, kemudian baca dan fahami!

 

COMPARATIVE AND SUPERLATIVE

·         Comparative

comparative adalah perbandingan diantara dua objek. Dimana kata sifat dalam comparative ini memiliki makna “lebih”. Apabila kata sifat terdiri sari satu suku kata seperti short, tall, big dll, maka untuk mendapatkan kata lebih adalah dengan cara memberikan akhiran “er” dibelakang kata tersebut.

Short (pendek) à shorter (lebih pendek)

Tall (tinggi) à taller (lebih tinggi)

Big (besar) à bigger (lebih besar)

apabila kata sifatnya memiliki dua suku kata seperti lazy, perfect, shady dll, maka untuk memiliki makna “lebih” bisa menambahkan akhiran “er”dibelakang kata, atau bisa juga dengan menambahkan awalan “more” di akhir kalimat.

Lazy (malas) à lazier / more lazy (lebih malas)

Perfect (sempurna) à more perfect (lebih sempurna)

Shady (teduh) à shadier / more shady (lebih teduh)

Kemudian, apabila kata sifatnya memiliki 3 suku kata atau lebih, seperti beautiful, comfortable,  intelligent dll. Maka, untuk mendapatkan makna lebih, harus menggunakan awalan “more

Beautiful (cantik) à more beautiful (lebih cantik)

Comfortable (nyaman) à more comfortable (lebih nyaman)

Intelligent (cerdas) à more intelligent (lebih cerdas)

            Untuk menyatakan perbandingan diantara dua pbjek, maka dalam kalimat comparative harus menggunakan kata “then (daripada)” sebagai tanda ada dua objek yang dibandingkan. Contoh;

1.    Agung is shorter then Andi ( agung lebih pendek daripada Andi)

2.    Lina and Rudi are lazier then me ( Lina dan Rudi lebih malas daripada saya)

3.    Yuli is more beautiful then Ria (Yuli lebih cantik daripada Ria)

 

 

·         Superlative

Superlative adalah kata sifat yang memeiliki tinggakatan tertinggi “ter/paling”.  Apabila kata sifatnya terdir dari 1 atau 2 suku kata, maka untuk mendapatkan makna “ter/paling”, harus menambahkan akhiran “est”.

Slow (lambat) à slowest (paling lambat)

Heavy (berat) à heaviest (paling berat)

 Apabila kata sifatnya memiliki 3 suku kata atau lebih, maka untuk mendapatkan makna “ter/paling”, harus menambahkan “the most” pada awal kata sifat,

Beautiful (cantik) à the most beautiful (ter cantik)

Comfortable (nyaman) à the most comfortable (ter nyaman)

Intelligent (cerdas) à the most  intelligent (ter cerdas)

Contoh;

1.    Turle is the slowest animal

(kura-kura adalah hewan paling lambat)

2.    Syahra is the most intelligent student in her school

 (syahra adalah murid paling cerdas di sekolahnya)

3.    Sela is the most beautiful girl in his family

(sela adalah gadis paling cantik dikeuarganya)

 

Namun, ada beberapa kata sifat yang memiliki perubahan khusus. Tidak dapat di tambahkan akhiran ‘er, est’ ataupun awalan ‘more dan the most’. Kata kata tersebut yaitu sbb

 

Bad (buruk)

Worse (lebih buruk)

Worst (paling buruk)

Good (baik)

Better (lebih baik)

Best (terbaik)

Far (jauh)

Further (lebih jauh)

Furthest (terjauh/paling jauh)

Little (sedikit)

Less (lebih sedikit)

Least (paling sedikit)

Many (banyak)

More (lebih banyak)

Most (paling banyak)

Clean (bersih)

Clean (lebih bersih)

Cleanest (paling bersih)

 

Contoh;

-Today is the the worst day in my life (Hari ini adalah hari terburuk dalam    hidupku)

-You are my best friend (kamu adalah sahabat terbaikku)

-your house is further then my house ( Rumahmu lebih jauh dari rumahku)

Materi ; verb-1, verb-2, dan verb-ing

Salinlah kedalam buku catatan masing- masing!

 

VERB

 Verb dalam bahasa indinesia bermakna ‘kata jerja’ .verb dibagi menjadi 2. Regular verb (kata kerja beraturan) dan irregular verb (kata kerja tidak beraturan). Dalam jenisnya verb juga terbagi menjdi beberapa macam. Ada Verb-1 (present) yang mempunyai makna murni dari kata kerja tersebut, verb-2 (past) yang mempunyai  tambahan makna lampau atau sudah. Dan verb-ing yang mempunyai tambahan makna ‘sedang’.

 Contoh pada kolom pertama;   


Learn = belajar

Learned = sudah belajar

Learning = sedang belajar

Kolom ke dua;

 Meet = bertemu

 Met = sudah bertemu

Meeting=sedang bertemu

 

Maka, carilah arti dari kata yang ada di kolom present, dan kemudian terjemahkan seluruh kata yang terdapat pada table tersebut.

 

Note;

Setiap Catatan akan diperiksa da 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar