AL-QUR'AN HADITS KELAS 7 - MTS SA DARUL IHSAN

BELAJAR DAN TERUS BELAJAR

Rabu, 04 Agustus 2021

AL-QUR'AN HADITS KELAS 7

 

2. Keistimewaan Al-Qur’an

a. Al-Qur’an memuat ringkasan dari ajarn-ajaran ketuhanan yang pernah dimuat kitab-kitab suci sebelumnya seperti taurat, zabur, injil dan lain-lain.

b. Al-Qur’an memuat kalam-kalam Allah yang dijadikan pedoman hidup manusia sepanjang masa sehingga al-Qur’an memang dikehendaki Allah untuk kekal

c. Al-Qur’an adalah sumber ilmu pengetahuan.

d. Al-Qur’an diturunkan oleh Allah dengan suatu gaya Bahasa yang istimewa, mudah, tidak sukar bagi siapa pun untuk memahaminya dan tidak sukar pula mengamalkannya, asal disertai dengan keikhlasan hati dan kemauan yang kuat.

 

3. Pembagian Hadits

Hadits dibedakan menjadi tiga :

a.       Hadist Qauli, yaitu hadit-hadits yang diucapkan oleh nabi Muhammad SAW dalam berbagai bidang

b.      Hadits Fi’li yaitu perbuatan-perbuatan yang sampai kepada kita melalui penukilan sahabat

c.       Hadits Taqriri, yaitu keadaan Nabi SAW yang mendiamkan, tidak berkomentar dan tidak menyanggah serta menyetujui apa yang dilakukan oleh para sahabatnya.

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar